JADWAL PELAYANAN SIM KELILING POLRES INDRAMAYU
Polres Indramayu
Pelayanan Mobil SIM Keliling Polres Indramayu
dijadwalkan akan berada di tujuh lokasi
untuk memberikan pelayanan perpanjangan SIM bagi masyarakat setempat.
Berikut jadwalnya :
1. Senin berada di Pasar Kec. Patrol
2. Selasa berada di Polsek Kandanghaur
3. Rabu berada di Polsek Jatibarang
4. Kamis berada di Pasar Kec. Kertasmaya
5. Jum’at berada di Pos Polisi lampu merah Karang
ampel
6. Sabtu berada di Terminal Jogja Indramayu
7. Minggu berada di depan Alun – alun Kab. Indramayu
Sebelum mengurus perpajangan SIM sebaiknya disiapkan
syarat perpanjangan SIM seperti membawa KTP asli dan foto kopi KTP 4 lembar,
membawa SIM asli serta surat keterangan sehat dari dokter.
Pelayanan SIM Keliling ini akan terus dilakukan jika
ada hambatan tekhnis dan jadwal ini dapat sewaktu-waktu berubah.
Penulis : dj
Sumber : Humas Polres Indramayu
Assalamu'alaikum pak apakah jadwal ini sudah pasti dan tidak ada perubahan ? Kenapa tidak sampai ke haurgeulis pak ?
ReplyDeleteMohon bantuannha
Sya lihat dijadwal hari ini katanya ada di kac. Patrol buka jam 9 smpai 12 sya tunggu sampai jam 11 lewat hampir jam 12 kok tdk ada ya pak
ReplyDeleteDi patrol bulan ini ada...?
ReplyDelete